PROKLIM POINMAS MENERIMA UANG PEMBINAAN DARI DLHK

Bertempat di ruang rapat DLHK Jl. Raya Bogor km 34,5, telah dilaksanakan penyerahan uang pembinaan kepada RW011 Kelurahan Rangkapan Jaya dan 6 RW lainnya di kota Depok yang telah berhasil meraih status sebagai Program Kampung Iklim (Proklim) kategori LESTARI dan 6 kategori UTAMA yaitu : RW 07 Kelurahan Ratu Jaya, Kecamatan Cipayung, Kategori Proklim LESTARI. RW 09 Kelurahan Pondok Petir Kecamatan Bojongsari, Kategori Proklim UTAMA. RW 05 Kelurahan Ratu Jaya, Kecamatan Cipayung, Kategori Proklim UTAMA RW 011 Kelurahan Grogol, Kecamatan LIMO, kategori Proklim UTAMA. RW 002 Kelurahan Mampang, Kecamatan Pancoran Mas, kategori Proklim UTAMA. RW 011 Kelurahan Rangkapan Jaya, Kecamatan Pancoranmas, kategori Proklim UTAMA. RW 19 Kelurahan Baktijaya, Kecamatan Sukmajaya, kategori Proklim UTAMA. Uang pembinaan diserahkan oleh Sekretaris Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Depok Bpk Indra Kusuma Cahyadi, S.T., M.H.dan khusus untuk Proklim RW011 Kelurahan...